Logo Farmasi cdr
Logo Farmasi |
Hallo DesaiNesian, pada artikel ini admin akan membagikan sebuah gambar Logo Farmasi dalam bentuk file cdr, file ini dapat diedit menggunakan CorelDraw X7 dan diatasnya.
Dalam mitologi Yunani, Mangkuk Hygieia adalah salah satu atribut Higieia, dewi kesehatan. Pada masa kini, mangkuk Higieia dijadikan sebagai lambang farmasi dan apotek.
Dewi Higieia digambarkan memegang sebuah patera (mangkuk obat) dan di badannya ada seekor ular yang hendak meminum/memakan obat pada mangkuk tersebut.
Beberapa berpendapat bahwa mangkuk dan ular Higieia melambangkan keselarasan kehidupan dengan bumi.
Ular mungkin melambangkan pasien yang bisa memilih apakah akan mengambil obat pada mangkuk tersebut atau tidak.
Hal tersebut menunjukkan bahwa seseorang mengendalikan kesehatannya sendiri melalui pilihan yang diambil.
Ular Higieia juga dikaitkan dengan kepercayaan kuno bahwa ular memiliki kemampuan kebijaksanaan dan penyembuhan.(Sumber Wikipedia)
Langsung saja ya silahkan unduh file tersebut pada tombol yang tersedia.
Post a Comment for "Logo Farmasi cdr"